Merak Putih – Burung Langka Yang Mengagumkan

merak putih mahasvin farm

Merak merupakan salah satu pemandangan yang spektakuler untuk dilihat, terutama ketika pejantannya memamerkan bulu ekornya yang berwarna-warni. Tapi satu jenis merak yang langka membuat tontonan bahkan tanpa semua warna yang berani. Merak putih adalah variasi dari merak biru asli anak benua India, tetapi sekarang dikembangbiakkan di penangkaran di seluruh dunia. Tentu saja, penting untuk membedakan […]

Merak Biru – Lambang Sebuah Harmoni

Merak Biru disebut juga sebagai Merak India karena populasi terbesar terdapat di wilayah India, kemudian tersebar ke wilayah Pakistan, Sri Lanka, Nepal dan Bhutan. Sebelumnya spesies ini juga ditemukan di Bangladesh, akan tetapi kemungkinan besar saat ini keberadaannya di sana telah punah. Merak Biru termasuk ke dalam familia ayam hutan (pheasant), Phasianidae. Dalam nama ilmiahnya […]

Ciri-ciri Merak Hijau (Merak Jawa)

Merak atau sering disebut sebagai burung merak, merupakan salah satu satwa yang banyak digadang-gadang oleh pecinta hewan. Bagaimana tidak, keindahannya bentuk serta warna bulunya mampu menyegarkan pandangan mata. Berkaitan dengan ciri-ciri merak, masih banyak orang yang belum dapat membedakan secara pasti antara Merak India dan Merak Hijau. Merak Hijau juga dikenal dengan sebutan Merak Jawa, […]

Merak Hijau – Satwa Langka Asli Indonesia

Merak hijau (Pavo Muticus) disebut juga sebagai Merak Jawa, merupakan salah satu dari tiga jenis merak yang ada di dunia selain merak biru atau Merak India (Pavo Cristatus) dan Merak Kongo (Pavo Congensis), yang ketiganya berasal dari keluarga ayam hutan (pheasant), Phasianidae. Burung ini memiliki keindahan yang luar biasa. Warna hijau keemasan mendominasi sebagian besar […]

Cara Beternak Merak

Siapa yang tidak mengenal jenis unggas yang satu ini, Merak. Penampilannya yang menawan dengan bentuk dan warna bulunya yang indah menjadikan merak menyandang predikat sebagai salah satu burung tercantik di dunia. Burung merak termasuk dalam keluarga ayam hutan (pheasant), Phasianidae dengan genus Pavo dan Afropavo. Yang termasuk genus Pavo adalah Merak India (Merak Biru dan […]

Merak Putih – Asal, Ciri, Habitat, dan Mitos

Merak Putih, sesuai dengan namanya mereka memiliki bulu-bulu berwarna putih bersih. Merak putih adalah spesies yang termasuk dalam genus Pavo dengan nama ilmiah Pavo Cristatus, sama halnya dengan merak biru. Oleh karenanya sesuai jenisnya merak putih digolongkan ke dalam jenis Merak India. Asal Merak Putih Banyak yang menyebut merak putih sebagai merak albino, meski tidak […]

Jenis Merak

Burung merak terkenal sebagai burung tercantik karena keindahan warna pada bulunya. Pada umumnya merak disebut sebagai burung meskipun sebenarnya merak merupakan salah satu spesies dari familia ayam hutan (pheasant), Phasianidae. Merak termasuk ke dalam genus Pavo dan Afropavo. Peacock juga kerap digunakan oleh kebanyakan orang untuk menyebut merak secara umum. Namun sesungguhnya sebutan peacock diperuntukkan […]